Pengaruh Profitabilitas, Leverage dan Ratio Aktivitas Terhadap Pertumbuhan Laba Studi Empiris pada Sub Sektor Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode Tahun 2019 – 2022 Section Articles

Main Article Content

Qori Annisa
Ika Wulandari

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio profitabilitas, leverage dan rasio aktivitas terhadap pertumbuhan laba. Penelitian ini menggunakan sampel perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI periode tahun 2019-2022. Laporan keuangan tahunan pada perusahaan perbankan digunakan sebagai data pada penelitian ini. Metode analisis yang diterapkan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda, yang kemudian diolah dengan Statistical Product and Service Solutions (SPSS). Hasil dari kajian ini yaitu rasio profitabilitas yang diukur dengan menggunakan perhitungan ROE berpengaruh terhadap pertumbuhan dikarenakan variabel ROE memiliki tingkat signifikansi sejumlah 0,19 lebih rendah dari 0,05 dan koefisien regresi adalah 30,954, rasio leverage yang diukur menggunakan perhitungan DER memiliki tingkat signifikansi sebesar 0,33 yang kurang dari 0,05 dan koefisien regresi sebesar -1,436 sehingga berpengaruh terhadap pertumbuhan laba dan rasio aktivitas yang diukur menggunakan perhitungan TATO memiliki nilai signifikansi sebesar 0,46 yang kurang dari 0,05 dan koefisien regresi sebesar -59,089 sehingga berpengaruh terhadap laba

Article Details

References

Parasetya, M. T & Habibie, S.Y. (2022). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Likuiditas, dan Ukuran Perushaan Terhadap Manajemen Laba: Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI Tahun 2016 – 2022. Diponegoro Journal of Accounting, 11(1), 1-14. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/accounting/article/view/33079/26440
Kusoy, N.A & Priyadi, M.P. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Rasio Aktivitas Terhadap Pertumbuhan Laba. Jurnal Ilmu dann Riset Akuntansi, 9(5), 1 – 20. https://jurnal.mahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/download/2898/2909
Rahayu, P.D & Sitohang, S. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, ddan Ukuran Perusahaan Terhadap Pertumbuhan Laba. Jurnal ilmu dan Riset Manajemen, 8(6), 1 – 18 https://jurnal.mahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/download/2258/2262
Syarifudin, A & Hendarwati, P. (2021). Pengaruh Likuiditas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Perutumbuhan Laba: Studi kasus pada Sub Sektor Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2015 – 2019. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Manajemen, Bisnis, dan Akuntansi, 3(1), 21 – 38. http://journal.stieputrabangsa.ac.id/index.php/jimmba/index
Aryanto, U.R., Titisari, K.H., & Nurlaela, S. (2018). Pengaruh Likuiditas, Leverage, Profitabilitas, dan Aktivitas Terhadap Perusahaan Laba: Studi Empiris Perusahaan Food and Beverages yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011 – 2015. Industrial engineering Nastionl Conference, 625 – 631. https://publikasiilmiah.ums.ac.id/bitstream/handle/11617/9836/IENACO%20087.pdf?sequence=1
Faisal, Musmilin & Rudikson. (2018). Pengaruh likuiditas, Leverage, dan Aktivitas Terhadap Pertumbuhan Laba Perusahaan Makanan dan Minuman Di BEI. Jurnal Ilmu Manajemen Univeritas Tadulako, 4(2), 1551 – 158. http://www.jimutuntad.com/index.php/jimut/article/download/116/116
Septiano, R., Aminah, S., & Sari, L. (2022). Pengaruh Pertumbuhan Laba dan Likuiditas Terhadap Kualitas Laba Perusahaan Manufaktur Industri Dasar dan Kimia Yang Terdaftar di BEI 2017 – 2020. Jurnal Inovasi Penelitian, 2(10), 3551 – 3564. https://stp-mataram.e-journal.id/JIP/article/download/1430/1115
Sulastri, P., & Lestari, D. (2021). Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), dan Net Profit Margin (NPM) Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017 – 2019. Jurnal Dharma Ekonomi, 53, 45 – 55. https://ejurnal.stiedharmaputra-smg.ac.id/index.php/DE/article/download/402/387
CNBC Indonesia. (2023). 4 Bank Raksasa RI Raup Laba Puluhan Triliun Ini Juaranya. Diakses 23 November 2022 dari https://www.cnbcindonesia.com/research/20231101001120-128-485351/4-bank-raksasa-ri-raup-laba-puluhan-triliun-ini-juaranya
Nuzula, N.F., Darminto, & Prasetyo, YR.Y. (2016). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Pertumbuhan Perusahaan. Jurnal Administrasi Bisnis, 30(1), 135 – 141. https://media.neliti/.com/media/publications/86582-ID-pengaruh-profitabilitas-terhadap-pertumb.pdf
Putri, C.W. & Hidayati, H. (2022). Pengaruh Raasio Profitabilitas, Likuiditas, Solvabilitas, dan Aktivitas Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Asuransi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016 – 2020. Jurnal Bina Bangsa Ekonomika, 15 (2), 658 – 668. https://wwwjbbe.lppmbinabangsa.id/index.php/jbbe/article/download/210/141
CNBC Indonesia. (2023). 4 Sektor ini Jadi Penyumbang Laba Terbesar BUMN. Di akses 2 Oktober 2023 dari https://www.cnbcindonesia.com/market/20230831092130-17-467727/4-sektor-ini-jadi-penyumbang-laba-terbesar-bumn-ada-karya
CNBC Indonesia (2023). Laba Bank BRI Naik 18,8% Jadi Rp 29,56 Tdi Semester I – 2023. Diakses pada 2 Oktober 2023 dari https://cnbcindonesia.com/market/20230830084800-17-467363/laba-bank-bri-naik-jadi-rp-2956-t-di-semester-i-2023