BIOMA : Jurnal Biologi dan Pembelajarannya diterbitkan oleh  Universitas Sulawesi Barat. Terbit dua kali dalam setahun (Juni dan Desember) dengan tujuan sebagai media komunikasi ilmiah bidang Biologi dan pembelajarannya yang diangkat dari hasil penelitian atau studi literature. Redaksi menerima naskah dengan ketentuan penulisan seperti tercantum pada halaman sampul belakang. Naskah yang masuk ke redaksi BIOMA akan diseleksi oleh dewan redaksi.

DOI: https://doi.org/10.31605/bioma.v4i1

Published: Jun 24, 2022

Pengaruh Kombinasi Media Tanam Organik Terhadap Pertumbuhan Cabai Rawit (Capsicum frutescens L.)

1-12 Yusrianto Nasir, Amri

Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL) Berbantu Instagram (IG) Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Pada Materi Sistem Respirasi Kelas XI MIA SMA Negeri 2 Majene

13-22 Nur Amaliah, Galuh Try Astuti Ibrahim , Phika Ainnadya Hasan

Pengukuran Usability eLearning UNSULBAR selama masa Pandemi COVID-19 (Studi Kasus: Prodi Pendidikan Biologi)

23-30 Firdaus Firdaus, Ariandi, Firman, Rasydianah

HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN METAKOGNITIF DENGAN RETENSI PENGETAHUAN MAHASISWA BIOLOGI UNIVERSITAS SULAWESI BARAT

77-82 Mufti Hatur Rahmah, Firman, Asmawati

HUBUNGAN ANTARA KEMANDIRIAN BELAJAR DAN MINAT BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR KOGNITIF BIOLOGI PESERTA DIDIK KELAS X MIPA SMA NEGERI 1 MAJENE DI MASA PANDEMI COVID-19

57-68 nurhidayah nurhidayah, Masyitha Wahid, Putri Fajar

Persepsi dan Preferensi Mahasiswa terhadap Pemelajaran Luring dan Daring pada Mata Kuliah Botani Tingkat Rendah

69-76 NURSYAMSI SY SY, Sri Rahayu Rahman

HUBUNGAN PENGGUNAAN INTERNET SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN MINAT DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF BIOLOGI SISWA

31-39 sainab sainab, Masyitha Wahid, Eva Puspita Sari

Potensi Learning Loss di SMA Negeri 4 Polewali Selama Pembelajaran Daring pada Masa Pandemi Covid-19

40-48 Muhammad Rajib, Arlinda Puspita Sari

Korelasi antara Penggunaan Gadget terhadap Motivasi Belajar Biologi Peserta Didik Kelas XI MIPA SMA Negeri 3 Majene

49-56 Gaby Maulida Nurdin, M. Irfan, Irayanti